SAMBUTAN KEPALA SEKOLAH
Assalamualaikum Warahmatullahi Wabarakatuh,
Salam sejahtera bagi kita semua,
Puji serta syukur alhamdulillah kita panjatkan ke hadirat Allah SWT, atas berkah, rahmat, serta limpahan nikmat dan karunia-Nya, sehingga kita semua dapat beraktifitas dalam keadaan sehat wal’afiat. Demi memenuhi kebutuhan informasi dan teknologi, sekolah kami menghadirkan website kepada seluruh civitas academica SMA Negeri 1 Astanajapura serta masyarakat luas.
Website ini berisi informasi mengenai tatanan pendidikan, manajemen sekolah, kebudayaan serta lingkungan di kampus SMA Negeri 1 Astanajapura, Diharapkan melalui website ini pula para peserta didik, guru, staff, para orang tua, alumni, dan masyarakat mendapatkan informasi terbaru mengenai perkembangan serta kegiatan di SMA Negeri 1 Astanajapura.
Terima kasih atas perhatiannya,
Wassalamualaikum Warahmatullahi Wabaraktuh .
Kepala SMA Negeri 1 Astanajapura
Dr. H. A Dedi Kenedi, M.Pd.
Baca Juga
King Kenji dan Queen Marianti, Maskot Resmi Harlah Ke-22 SMA Negeri 1 Astanajapura
Cirebon, SMA Negeri 1 Astanajapura - Peringatan Harlah Ke-22 SMA Negeri 1 Astanajapura akan digelar 2 hari mendatang. Sebelumnya, Humas SMA Negeri 1 Astanajapura telah meluncurkan Logo
TUGAS BEREHAN RANI MARLIANIWATI
TUGAS BEREHAN RANI MARLIANIWATI SILAHKAN KLIK LINK DI BAWAH INI https://youtu.be/x3ITj6zpswg
Sosialisasi Pembentukan Satuan Pendidikan Aman Bencana di SMAN 1 Astanajapura
Tanggap Bencana! Sosialisasi Pembentukan Satuan Pendidikan Aman Bencana di SMAN 1 Astanajapura. Pada hari Selasa 21 Maret 2023, sebanyak 36 pengurus OSIS serta perwakilan siswa-siswi S
Pelatihan Wasit dan Juri Olahraga Tradisional
Perkembangan teknologi informasi dan komunikasi yang sangat cepat, membawa perubahan dalam sosial budaya di masyarakat. Salah satu hal yang paling terasa adalah semakin hilangnya permai
Tingkatkan Literasi Digital, Perpus Waca Gelar "TechTalk"
Acara yang bertajuk "TechTalk" telah sukses digelar oleh Perpustakaan Waca dan Erafone Jawa Barat pada hari Kamis siang (07/03/2024) dengan sangat meriah. Bertempat di Perpustakaan Wac